Senin, 15 Agustus 2016

DESA SERDANG JAYA


Wisata kito kali ini adalah

Nama : Serdang Jaya
Lokasi : desa Serdang Jaya, kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Provinsi : Jambi
Negara : Indonesia

___________________________________________________________

Serdang Jaya merupakan sebuah desa yang terletak dalam (daerah) kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat.Balai Konservasi Sumber Daya Alam Jambi menyebutkan, Kecamatan Betara, Desa Serdang Jaya sempat masuk ke dalam kawasan persebaran harimau Sumatera pada tahun 2015 lalu karena sebuah kejadian.

Tidak begitu banyak keindahan alam yang bisa di explore di kawasan ini, namun satu hal yang unik di desa ini adalah adat masyarakatnya yang kental dengan suasana religi dan budaya melayu. Desa serdang jaya ini juga terkenal dengan pusatnya produk usaha kecil menengah masyarakat dengan berbagai produk sandang maupun pangan khas kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Nah bagi anda yang kebetulan ingin berkunjung ke kuala tungkal tidak ada salahnya sekalian mampir ke desa ini sekaligus mencari oleh-oleh khas disini. Sebagai rekomendasi bagi anda yang suka dengan cemilan kecil, bisa mampir ke pusat oleh-oleh industri rumah tangga Mak Denok yang menjual beraneka macam panganan keripik yang terkenal ini. Selamar berkunjung ke tanah kota bersame ini.

#pesonaindonesia
#pesonajambi
#pesonajambitanjabbar
#serdangjaya

Source: https://www.instagram.com/p/BJG9q2fgP5f/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar